Blok Akses dengan Firewall Input di Router MikroTik

Firewall filter digunakan untuk membatasi suatu paket yang dapat masuk atau melewati sebuah sistem Router. Namanya juga filter artinya disaring . jadi setiap paket yang mau masuk atau keluar nantinya bakal disaring/dipilih oleh Router.
Ada 3 jenis atau chain di firewall filter , yaitu :
INPUT = Menangani paket data yang MASUK kedalam Router
FORWARD = Menangani paket data yang MELINTASI Router
OUTPUT = Menangani paket data yang KELUAR dari Router

Assalamu'alaikum wr. wb. kembali lagi dengan saya Galang Sutarna :v !!! pada kali ini saya akan memberikan sedikit tutorial tentang Firewall di Router MikroTik  yaitu Blok Akses dengan Firewall input di Router MikroTik bagaimana konfigurasinya? mari kita mulai saja

pada kasus kali ini Semua Traffic yang masuk akan di blok caranya klik IP > Firewall > Filter Rules > + 
dibagian General lalu Chain ubah menjadi input 
setelah itu di bagian Action ubah menjadi drop lalu Apply dan ok
maka hasil Rule akan seperti ini
sekarang kita Ke Client test ping ke Router Maka Hasilnya Request Timed Out 
oke sekian dari saya semoga bermanfaat.., pada kesempatan lain waktu saya akan memberikan tutorial lainnya yang berhubungan dengan Firewall :D sampai jumpa kembali!! wassalamu'alaikum wr. wb.
Click here to Download